PLN terpaksa menyetop pasokan listrik saat terjadi musibah banjir di empat desa di Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang.